GURU BATAK 2

GURU BATAK 2
.
Guru batak adalah ahli pengobatan bangsa batak kuno., yg diduga sudah ada sebelum masehi
.
Selain sebagai tabib, ternyata guru batak berperan sebagai IMAM dalam kegiatan adat,
.
IMAM yg dimaksut adalah sebagai
.
- pemimpin ritual menyembah tuhan tuhan yg diyakini oleh masing masing komunitas.
- penentu hari hari baik dalam melakukan kegiatan seperti :
.memasuki rumah baru,
.memulai menanam di ladang,  . . . .  . .memanggil hujan , menahan hujan ( pawang hujan ) , cari jodoh, imam dalam perkawinan,
dll
.
Sehingga sebelum ada agama modern guru batak merupakan imam bagi masyarakat batak kuno.
.

Komentar