GURU PAGAR BATAK

GURU PAGAR BATAK .
.
Guru pagar batak bukan lah nama yg asing bagi masyarakat karo, hingga awal tahun 1990han, bahkan tahun 2020 ini pun masih banyak orang mengetahui , setidaknya pernah mendengar. 

Guru pagar batak adalah seorang guru yg menjadi JURU KUNCI pada sebuah tempat yg di sebut : PAGAR atau sebutan lain pada satu desa.

Penelitian penulis bahwa PAGAR itu adalah tempat tempat suci yg di keramatkan oleh warga desa, khususnya bagi yg masih ber agama pemena, dan PAGAR ini adalah berfungsi sebagai pelindung, tempat meminta  sebuah komunitas di desa tsb. 

Adapun nama nama PAGAR yg penulis temukan adalah

Nini pagar jangak 
Nini pagar umang
Nini pagar galuh 
Nini pagar page
Nini pagar lau
Nini pagar para
Nini pagar juma
Nini pagar baluren
Dll

Semua nama nama ini di sebut sebagai PAGAR BATAK atau NINI BATAK
.
Mengapa disebut PAGAR BATAK atau  NINI BATAK , juli2020

Karna batak adalah kepercayaan masyarakat kuno sebagai tempat meminta dan perlindungan untuk mendapatkan IMPIAN , HARAPAN dan CITA CITA 


Dan guru pagar batak ini selaku juru kunci lah yg selalu jadi pedoman jika di adakan ritual ritual pemujaan bagi NINI PAGAR BATAK dan sebutan lainnya.

Kesimpulan bahwa semua NINI BATAK  ini adalah merupakan tuhan tuhan bagi kaum pemena masyarakat kuno.

Guru pagar batak adalah imam imam , yg juga sering disebut guru sibaso, guru mbelin atau sebutan lain 


Haras batak sirulo juli 2020




Komentar